Guilty adalah aroma terbaru dari dapur mode Gucci yang beredar mulai September 2010. Wewangian ini dirancang untuk gadis-gadis glamor, berani, dan sangat seksi yang suka pesta dan menikmati diri mereka sendiri. wajah iklannya adalah Evan Rachel Wood, penyanyi sekaligus aktris.
Top : mandarin orange, pink pepper
Mid : geranium, peach,lilac
Base : patchouli, amber
About the author